Sukses

Mom, Ini Cara Seru Tuk Asah Kepintaran Si Kecil

Sebagai langkah awal, Anda harus mengetahui terlebih dahulu 8 kepintaran yang ada diri si Kecil.

Liputan6.com, Jakarta Orang tua pasti selalu menginginkan yang terbaik untuk kepintaran si Kecil. Makanya, Anda juga harus turut membantu si Kecil untuk mengasah kepintaran yang dimilikinya. Sebagai langkah awal, Anda harus mengetahui terlebih dahulu 8 kepintaran yang ada diri si Kecil.

Yap, si Kecil memang sudah dibekali 8 kepintaran, yaitu Word smart, Number smart, Picture smart, Music smart, Body smart, Nature smart, Self smart dan People smart. Setiap anak dapat mengasah kepintaran ini dengan 3 sinergi, yaitu Akal, Fisik dan Sosial.

Untuk sinergi akal, mam bisa mengajaknya belajar berhitung, mengenali objek gambar, bernyanyi, menggambar dan mewarnai, serta terus berkomunikasi dengan si Kecil secara terus-menerus. Hal ini dapat membantu mengasah kepintaran si Kecil di bidang word smart, number smart, picture smart, dan music smart. Agar belajar menjadi lebih menyenangkan, Anda bisa menggunakan permainan yang unik dan lucu. 

Untuk body smart dan nature smart, mam bisa menggunakan sinergi fisik. Anda bisa mengajak si Kecil bermain dan berlari di luar ruangan. Selain itu, Anda juga bisa mengenalkan lingkungan alam kepada si Kecil. Anda bisa memulainya dengan mengenalkannya pada burung dan bunga. Belajar akan jadi lebih seru dan menyenangkan dengan kegiatan di luar.

Lalu, ada juga kepintaran yang harus si Kecil, yaitu self smart dan people smart. Untuk kedua hal ini, mam bisa menggunakan sinergi sosial. Ajak si Kecil secara rutin bermain dengan teman-teman lingkungannya dan ajarkan si Kecil untuk berbagi kepada sesama. Dengan melakukan hal ini, si Kecil dapat melatih kepercayaan diri dan dapat bersosialisasi bersama teman-temannya.

Jadi, jangan lupa ya mam untuk terus mengasah kepintaran si Kecil dengan 3 sinergi yang dibutuhkannya. Agar mengasah kepintaran si Kecil dengan 3 sinergi tadi bisa terasa lebih seru dan tidak membosankan, Anda bisa mencari tahu tentang tips untuk menstimulasi kepintaran si kecil di parenting.co.id dancoba Smart Strength Finder berdasarkan tahapan usiauntuk temukan kepintaran si Kecil, serta beri stimulasi tepa dengan Smart Stimulation di sini. 

Dengan mengetahui cara yang tepat dan sesuai dengan usia si kecil akan membuat si kecil pintarnya beda.

Selain itu, kini Anda juga bisa mengikuti kontes foto dengan hadiah voucher belanja. Caranya mudah, Anda cukup upload foto si Kecil yang sedang mengasah kepintarannya, lalu sertakan juga cerita yang menarik. Hasil foto dan cerita tadi dapat Anda upload di sini.

Asah kepintaran si Kecil dengan kegiatan yang lebih seru dan rasakan si Kecil yang #PintarnyaBeda!

(Adv)

 

 

* Fakta atau Hoaks? Untuk mengetahui kebenaran informasi yang beredar, silakan WhatsApp ke nomor Cek Fakta Liputan6.com 0811 9787 670 hanya dengan ketik kata kunci yang diinginkan.