Sukses

Interior Pesawat KLM Diubah Layaknya Kamar Hotel Bintang Lima

KLM berhasil ubah interior salah satu pesawatnya menyerupai kamar hotel mewah.

Liputan6.com, Amsterdam KLM sebuah maskapai penerbangan dari Belanda berhasil merubah salah satu pesawatnya layaknya kamar hotel super mewah dan bagi Anda yang ingin merasakan langsung sensasi menginap di kamar hotel super mewah ini, sang maskapai pun mengadakan sebuah sayembara.

Seperti yang dilansir dari Dailymail.co.uk, Sabtu (15/11/2014), bagi tiga orang yang berhasil memenangkan sayembara dari KLM dapat mengalami langsung sensasi menginap di kamar hotel super mewah yang dibangun dari sebuah pesawat terbang selama tiga hari (28-30 November 2014).

Kamar hotel super mewah ini dilengkapi dengan tujuh kamar mandi, sebuah ruang cinema, area bermain khusus anak-anak dan sebuah kamar utama yang luas.

Pesawat yang diubah peruntukannya ini sebelumnya telah digunakan untuk melayani berbagai penerbangan dari seluruh dunia dan tercatat sebanyak 3.675 penerbangan telah dilakukan dengan menggunakan pesawat ini.

Lebih lanjut, pesawat yang tampilan interiornya telah dirubah layaknya kamar sebuah hotel mewah ini, terpakir rapi di bandara udara Schiphol Amsterdam. Sang pemilik pesawat pun (KLM) berjanji akan memberikan sebuah pengalaman yang tak akan terlupakan bagi para pemenang.

Berikut tampilannya:

The aeroplane stay will suit the nervous flyer as it won't leave the ground at Amsterdam's airport

Three lucky winners will be selected to spend one night in the plane in late November

There are two bedrooms, seven bathrooms and two kitchens on board the converted plane

It will certainly be bright and airy inside with 116 windows on board and lots of room to relax

A floor plan of the converted aeroplane that is on offer to three lucky people

With a private cinema and play area, there will be enough activities on board to entertain the entire family

The competition offers a once-in-a-lifetime stay in the converted aeroplane

Why not relax the night away with a good book on board your aeroplane hotel?

* Fakta atau Hoaks? Untuk mengetahui kebenaran informasi yang beredar, silakan WhatsApp ke nomor Cek Fakta Liputan6.com 0811 9787 670 hanya dengan ketik kata kunci yang diinginkan.